Inspirations Blog
#VIVERETips – Rekomendasi Sofa Minimalis untuk Mengisi Living Room
Menciptakan ruang tamu yang nyaman dan menarik adalah impian dari banyak orang. Salah satu yang harus diperhatikan dalam menciptakan ruang tamu yang nyaman adalah pemilihan sofa.
#VIVERETips – Ide Dekorasi Taman Belakang Rumah
Taman belakang rumah bukan sekedar taman kosong, namun Anda dapat menyulapnya menjadi tempat yang menakjubkan untuk bersantai dengan keluarga. Mulai dari memilih tanaman yang cocok hingga menata furniture outdoor yang cocok untuk digunakan. Berikut adalah beberapa tips dekorasi taman belakang untuk rumah Anda.
#VIVERETips – Memaksimalkan Ruang di Rumah dengan Dekorasi Menawan
Mendekor rumah merupakan salah satu cara untuk mengekspresikan emosi dan rasa yang Anda rasakan. Tak hanya itu, keadaan rumah yang didekorasi pun dapat menambahkan kesan positif sehingga rumah nyaman dan menyenangkan untuk dihuni.
#VIVERETips - Memilih Sofa yang Nyaman Untuk Ruang Keluarga
Ruang tamu merupakan tempat yang paling tepat untuk berkumpul bersama keluarga. Oleh karena itu, kita tidak boleh asal dalam menata ruang tamu agar momen berkumpul kamu bersama keluarga terasa lebih nyaman.
VIVERE Award Winning Product
Sejak 2015, VIVERE berfokus untuk terus mengembangkan produk rotan untuk dapat diterima di pasar Internasional mulai dari Asia, Eropa, Australia, hingga Amerika. Ini sejalan dengan visi dari Presiden Jokowi yang ingin menaikan export di bidang furniture.
Pemberian Dua Penghargaan Sekaligus sebagai Apresiasi Huawei Indonesia terhadap kinerja VIVERE Group
Jakarta, Oktober 2021 - VIVERE Group melakukan pendekatan bisnis yang lengkap untuk produk dan jasa seperti fit-out interior, manufaktur furniture dan panel, instalasi mekanik dan elektris, pemeliharaan dan logistik untuk menghadirkan "Solusi Menyeluruh", dilakukan oleh tim manajemen proyek.
New Furniture Collection Selected by Living Loving - VIVERE x Living Loving
Beberapa bulan belakangan, situasi saat ini membuat kita menghabiskan lebih banyak waktu di rumah. Mulai dari bekerja dari rumah, menemani si kecil belajar, atau menghabiskan waktu bersama keluarga. Rasanya jadi semakin sadar pentingnya membuat rumah terasa nyaman. Kita pun jadi semakin paham apa yang membuat kita betah di rumah juga bagaimana kebutuhan dan pola hidup sehari-hari. Salah satu yang berperan besar terhadap kenyamanan di rumah adalah pemilihan dekorasi sederhana dan furnitur ergonomis yang menunjang aktivitas sehari-hari.
Rekomendasi Meja & Kursi Kerja Yang Nyaman Agar Tetap Produktif Selama Work From Home
Satu tahun lebih Pandemi Covid-19 menyerang Indonesia, hal cukup mengubah tatanan kehidupan manusia terutama preferensi bekerja. Dengan adanya kebijakan dari pemerintah di mana hanya memperbolehkan sebagian karyawan untuk bekerja di kantor selama pandemi, menyebabkan banyak orang saat ini menjalani WFH atau Work From Home.
New Flagship Store - VIVERE SOUTH78
Welcome to our HOME! VIVERE South78 The Flagship store at Gading Serpong - Tangerang. Ini merupakan showroom terbesar dan terlengkap di Jakarta Tangerang yang berlokasi di lantai 3 Gedung SOUTH78.
Ergonomics & Healthy Working Chair, Steelcase Collection!
Faktor yang mendukung produktivitas dalam bekerja dapat terbagi menjadi beberapa hal. Diantaranya adalah office equipment yang memadai seperti komputer, software, koneksi internet hingga kursi dan meja kerja yang membuat kita tetap nyaman dan fokus. Terkadang kita tidak terlalu memperhatikan pemilihan dan penggunaan furniture untuk bekerja, contohnya seperti menggunakan kursi yang tingginya tidak sesuai dengan tinggi meja, sehingga membuat tubuh kamu menjadi sakit karena harus membungkuk atau leher dan mata yang lebih cepat lelah karena jarak dengan komputer yang terlalu dekat. Ini adalah beberapa faktor yang membuat work from home terkadang menjadi tidak efektif dan membuat kamu menjadi cepat lelah.
The information below is required for social login
Sign In
Create New Account